Assalamualaikum .wr .wb kali ini Saya akan memaparkan cara menghubungkan laptop dengan mikrotik yang terinstal di virtual box, supaya laptop kita bisa memanggil ip mikrotik dan sebaliknya. Langsung saja kita mulai yuuuu..... Pertama kita akan mengatatur jaringan di laptop terlebih dahulu, masuk ke control panel. Lalu pada bagian Network and Internet , pilih View network status and tasks . Setelah itu Anda akan diarahkan ke halaman Network and Sharing Center. Pada panel menu sebelah kiri pilih Change adapter setting. Pada bagian ini, pilih adapter mana yang akan kamu setting ip address nya. Pada contoh ini saya memilih Adapter VirtualBox Host-Only Ethernet Adapter . Pada icon adapter tersebut klik kanan, lalu pilih properties.kemudian pilih Internet Protocol Version 4 (TCP/Ipv4), lalu pilih properties. kita atur ip untuk laptop.... lalu ok Untuk Gateway itu kita isi ip yang akan kita Setting pada mikrotik/ ip mikrotik. Jika ip pada laptop...